Kamis, 28 Februari 2013

1001 Manfaat Durian Untuk Kesehatan | Kebab Buah

Dengan kandungan gizi yang kaya, mengkonsumsi durian dapat menjaga dan mencegah sejumlah penyakit dan menjaga kodisi kesehatan, diantaranya:
Mencegah depresi: Menurut salah satu survey terbaru yang dilakukan oleh MIND, menunjukkan diantara masyarakat yang mengalami depresi, memperoleh kondisi yang lebih baik setelah makan durian. Hal ini disebabkan durian mengandung tryptophan, salah satu jenis asam amino yang dapat di rubah dalam tubuh menjadi serotonin, untuk membuat badan lebih rilek, meningkatkan mood, dan secara umum membuat perasaan lebih gembira.

Rabu, 20 Februari 2013

Manfaat Strawberry Untuk Kesehatan | Kebab Buah

Manfaat Strawberry Untuk Kesehatan 
Strawberry merupakan salah satu buah yang memiliki bentuk cukup unik, yaitu mengerucut ke bawah. Buah yang memiliki warna merah menyala ini memiliki rasa yang agak asam manis. Bentuknya yang sangat unik ini membuat buah strawberry ini menjadi salah satu buah yang cukup langka dan hanya bisa dijumpai di beberapa tempat yang sejuk. Namun siapa yang menyangka bahwa buah yang berwarna merah dan terlihat segar ini memiliki manfaat yang luar biasa.  

Manfaat strawberry untuk kesehatan sangat banyak karena mengandung beberapa vitamin alami yang menyehatkan tubuh kita.

Manfaat Mangga Sebagai Obat Kanker Hingga Stroke | Kebab Buah


Mangga memang dikenal mengandung zat antioksidan yang menetralisasi radikal bebas yang dapat merusak sel tubuh dan berujung pada masalah kesehatan seperti jantung, kanker, dan penuaan dini. Namun, sebenarnya masih banyak lagi manfaat dari buah beraroma harum ini, berikut beberapa di antaranya:

Inilah 10 Manfaat Nangka Bagi Kesehatan | Kebab Buah

 
Nangka adalah buah berdaging serat yang memiliki bau dan rasa yang khas. Buah ini umumnya dikonsumsi di beberapa negara Asia seperti Indonesia, Sri Lanka, dan Bangladesh. Daging buah nangka mempunyai zat tepung dan buah ini juga dikenal bermanfaat bagi kesehatan. Nangka merupakan sumber makanan yang kaya vitamin A, C, thiamin, kalium, kalsium, riboflavin, zat besi, niasin, dan seng. Buah ini juga mempunyai serat yang rendah kalori sehingga baik untuk pasien penyakit jantung. 

Manfaat Buah Alpukat Untuk Kesehatan Dan Kecantikan | Kebab Buah

Manfaat Buah Alpukat
Buah Alpukat memang sangat bagus untuk kesehatan dan kecantikan. Buah Alpukat dalam bahasa latinnya adalah Persea americana Mill. Buah ini termasuk tumbuhan tropis, yang buahnya sangat nikmat jika dijadikan jus. Selain nikmat buah alpukat mempunyai kandungan gizi yang banyak, sehingga tubuh kita sangat membutuhkan buah ini untuk menangkal berbagai penyakit dan untuk mempercantik tubuh kita.
Namun terkadang  kita malas menanan buah ini karena selalu mengundang banyak ulat bulu sebelum berbuah. Jadi bisa dipastikan jika mulai banyak ulat bulu kecil-kecil yang muncul pada daun dan pohon alpukat berarti setelah ulat itu pergi, berarti  buah alpukat sudah mulai berbuah.

Selasa, 19 Februari 2013

Kandungan dan Manfaat Buah Apel | Kebab Buah


Apel adalah salah satu jenis buah yang sangat populer dan banyak disukai oleh masyarakat didunia ini. Rasa manis dan lembutnya tekstur buah, menjadikan buah ini sebagai salah satu favorit sebagian besar masyarakat.

Selain memiliki rasa lezat, Ternyata buah apel kaya akan kandungan zat-zat / senyawa bermanfaat untuk tubuh kita. Dengan mengkonsumsi buah apel secara rutin dan teratur, dapat meningkatkan kesehatan tubuh.